Buku ini akan banyak membahas mengenai pasar modal syariah dan praktik yang ada di dalamnya. Sama seperti industri keuangan islam lainnya, pasar modal syariah yang diterapkan di banyak negara saat ini merupakan adaptasi dari konsep pasar modal konvensional, yang disesuaikan dengan penerapan prinsip-prinsip islam. Pasar modal syariah sebagai kegiatan ekonomi, jelas merupakan model duplikasi dari…
Buku ini dapat digunakan sebagai bahan referensi, khususnya bagi para mahasiswa yang sedang mengambil mata kuliah Pengantar Bisnis. Pembahasan yang ada dalam buku ini disajikan dengan menggunakan bahasa yang sangat sederhana, lugas, dan mudah dipahami, sehingga akan membantu para mahasiswa dalam mempelajarinya secara lebih cepat, mudah, dan praktis.